July 17, 2018

Heading Tag H1 untuk Judul Blog (Header) Logo Gambar - Tips SEO

Heading Tag H1 untuk Judul Blog (Header) Logo Gambar
Heading Tag H1 untuk Judul Blog (Header) Logo Gambar - Tips SEO.

JIKA Anda menggunakan logo (gambar) untuk nama blog (blog title), maka Anda harus mengubah agar heading tagnya menjadi H1 agar lebih ramah mesin pencari (SEO Friendly).

Selain ukurannya harus pas dengan ukuran space header image yang disediakan (sesuai dengan kode CSS Header), gambar/image yang menggantikan teks nama/judul blog itu juga harus dioptimalkan lagi.


Cara mengubah logo blog menjadi SEO Friendly sangat mudah, yaitu menambahkan kode <h1> dan </h1> di bagian kode seperti berikut ini:


      <!--Show the image only-->
      <div id='header-inner'>
        <a expr:href='data:blog.homepageUrl' style='display: block'>
          <img expr:alt='data:title' expr:height='data:height' expr:id='data:widget.instanceId + &quot;_headerimg&quot;' expr:src='data:sourceUrl' expr:width='data:width' style='display: block'/>        </a>
        <!--Show the description-->

Setelah ditambahkan tag h1, maka hasilnya seprti ini:

      <!--Show the image only-->
      <div id='header-inner'>
        <a expr:href='data:blog.homepageUrl' style='display: block'>
          <h1><img expr:alt='data:title' expr:height='data:height' expr:id='data:widget.instanceId + &quot;_headerimg&quot;' expr:src='data:sourceUrl' expr:width='data:width' style='display: block'/></h1>        </a>
        <!--Show the description-->

Begitulah kiranya cara membuat blog Anda lebih SEO Friendly, salah satunya dengan cara menambahkan Heading Tag H1 untuk Judul Blog (Header) yang berupa Logo atau Gambar. (CB Theme).*

No comments:

Post a Comment

Contact Form

Name

Email *

Message *